Rekapitulasi Prestasi dan Penghargaan Tahun 2023
POST TERBARU
Rapat Koordinasi Terkait Dokumen Perencanaan Pengadaan Tanah Jalan Lingkar Utara (JLU)
Sosialisasi Perencanaan Paket Pekerjaan Rehabilitasi dan Normalisasi Saluran Drainase Calung (Lanjutan)
Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan Bidang Penataan Ruang
Pelatihan Pemasangan Rangka Atap, Atap, Rangka Plafon Baja Ringan
Karya Bakti Sinergitas DPUPR Kota Pasuruan Dengan Kodim 0819
Apel Pengarahan dan Pembacaan Ikrar Netralitas Pegawai Aparatur Sipil Negara
Bimbingan Teknis Penilaian Pernyataan Mandiri Pelaku Usaha Mikro Dan Kecil
Sosialisasi Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 1 Tahun 2023 Tentang Pedoman Pengawasan Penyelenggaraan Jasa Kontruksi yang Dilaksanakan Pemerintah Provinsi, Kabupaten dan Kota
Sosialisasi Aplikasi Sistem Informasi Monitoring Penilikan Jalan (SIRIJAL)
Whistleblowing System (WBS)
Pemerintah Kota Pasuruan memiliki Whistleblowing System yang terbuka bagi masyarakat dan berbagai pihak yang memiliki informasi terkait adanya dugaan tindak pidana korupsi yang dilakukan oleh Aparatur Sipil Negara di lingkungan Pemerintah Kota Pasuruan. Sistem ini menjamin kerahasiaan identitas pemberi informasi.
Whistleblowing System dapat diakses di laman wbs.pasuruankota.go.id
Mari budayakan diri kita untuk peduli terhadap lingkungan dan organisasi kita. Ubah sikap kita dari yang sebelumnya diam/tidak peduli menjadi budaya yang korektif dan terbuka!
Ingatkan atasan, bawahan, sesama rekan untuk tidak melakukan pelanggaran.
Laporkan apabila menemukan pelanggaran yang terjadi di lingkungan kita dengan selalu mengedepankan niat baik.
BIASAKAN YANG BENAR, JANGAN BENARKAN YANG BIASA!!!
AYO LAWAN DAN LAPORKAN!!!!!!
#antikorupsi #lawankorupsi #wbs #whistleblowingsystem #goodgovernance